Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menegaskan, pihaknya tidak akan pandang bulu saat menertibkan aksi premanisme. Menurut Kapolri, dari kelompok manapun itu, aksi premanisme akan ditertibkan tanpa pandang bulu.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan bahwa masih menunggu kebutuhan penyidik untuk memanggil mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil atau RK guna mengonfirmasi motor miliknya yang telah disita.
Foto dari udara yang diabadikan pada 24 Januari 2022 ini menunjukkan pemandangan Pelabuhan Laem Chabang di Provinsi Chonburi, Thailand. (Xinhua/Wang Teng)
Klub Liga Inggris Manchester United dikabarkan menjadi yang terdepan untuk mendapatkan penyerang Ipswich Town Liam Delap pada bursa transfer musim panas mendatang.
Jepang telah mengusulkan kerja sama dengan Amerika Serikat dalam pembuatan kapal sebagai bagian dari negosiasi tarif dagang yang sedang berlangsung, menurut laporan Jiji Press pada Senin (12/5) dengan mengutip sumber-sumber terkait.
Atalanta mengalahkan AS Roma 2-1 dalam laga sisa Serie A di Gewiss Stadium, Senin (12/5/2025). Kemenangan ini mengamankan tempat ketiga Serie A dan tiket Liga Champions musim depan.
Musim panas sering disertai peningkatan gelombang panas yang memperburuk kualitas udara bisa berdampak serius pada kelompok rentan dengan masalah pernapasan seperti penderita asma.
Pemerintah Spanyol pada Rabu mengumumkan rencana untuk mengusulkan resolusi soal pentingnya upaya konkret menghentikan pembunuhan rakyat sipil dan jaminan bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza kepada Majelis Umum PBB.
Para ilmuwan menemukan bahwa vaksin herpes zoster yang biasanya diberikan kepada orang dewasa yang lebih tua dapat memberikan manfaat jangka panjang bagi kesehatan jantung, melindungi terhadap penyakit kardiovaskular hingga delapan tahun.