Selain aneka kuliner yang khas dan ditemui selama Ramadan, momen berbuka puasa juga menjadi ajang untuk silaturahmi sekaligus rekreasi khususnya wisata kuliner
Taman Safari Indonesia (TSI) di Kabupaten Bogor, Jawa Barat kini menerapkan tiga kelas tarif tiket masuk bagi pengunjung. Kebijakan ini mulai berlaku pada 20 Oktober 2024.