Menekraf Sebut Kuliner Dapat Jadi Alat Diplomasi Dunia

Menteri Ekonomi Kreatif Teuku Riefky Harsya menyebut subsektor kuliner dapat menjadi alat diplomasi untuk memperkenalkan kekayaan budaya Indonesia kepada dunia.

Menag: Selamat Atas Terpilihnya Kardinal Robert Francis Prevost Sebagai Pemimpin Umat Katolik Dunia

Menteri Agama Nasaruddin Umar mengucapkan selamat atas terpilihnya Kardinal Robert Francis Prevost sebagai pemimpin tertinggi umat Katolik dunia dan mengapresiasi pesan pertamanya seusai dikukuhkan sebagai Paus ke-267.

Indonesia Jadi Tuan Rumah Dua Piala Dunia Basket

Federasi Bola Basket Internasional (FIBA) menunjuk Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia Basket FIBA untuk dua kategori usia.

Wawasan Dunia: Pandangan Masyarakat Timur Tengah terhadap Kebijakan Trump di Timur Tengah

Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump berjalan menuju awak media sebelum menaiki Marine One di South Lawn (Halaman Selatan) Gedung Putih di Washington DC, AS, pada 29 April 2025. (Xinhua/Hu Yousong)

Pengamat Nilai Gibran Bikin Indonenesia Rendah di Mata Dunia

Badrun mengatakan, jika kepercayaan internasional rendah pada suatu negara,  maka dapat dipastikan karena presiden atau wapresnya bermasalah dalam soal leadership dan integritas.

Menaker: AI Kekuatan Transformasional Mengubah Cara Dunia Bekerja

AI telah mengubah industri dan mendefinisikan ulang keterampilan. Namun, dengan potensi sebesar itu, transformasi ini harus dikelola secara bijaksana dan inklusif

Pemerintah RI Sampaikan Reformasi Kesehatan di Forum IMF-Bank Dunia

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati bersama Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin menyampaikan langkah reformasi pelayanan kesehatan di Indonesia di forum diskusi Spring Meetings oleh Dana Moneter Internasional (IMF) dan Bank Dunia.

Donald Trump Tinjau Ulang Dukungan AS Terhadap IMF dan Bank Dunia

Presiden Amerika Serikat Donald Trump memerintahkan peninjauan ulang terhadap dukungan AS terhadap organisasi internasional. Organisasi yang dimaksud termasuk Dana Moneter Internasional (IMF) dan Bank Dunia, dilansir dari Deutsche Welle, Kamis (24/4/2025).

Muhaimin Sebut Bukan Hanya Indonesia, Seluruh Dunia Juga Tidak Baik-baik Saja

Menurut Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), masyarakat harus menjadikan momentum ini agar lebih mandiri dalam berbagai aspek agar mampu menghadapi situasi global yang tidak pasti ini dengan kuat.

China Kembangkan Jaringan 10G Pertama di Dunia

Teknologi 10G-PON ini menjanjikan kecepatan yang sangat cepat yang dapat mendefinisikan ulang konektivitas, mulai dari unduhan film instan hingga cloud gaming tanpa hambatan.

Breaking News: Paus Fransiskus Meninggal Dunia!

Hal ini diumumkan oleh Kardinal Kevin Farrell, Kamerlengo Vatikan, pemegang wewenang administratif Vatikan saat Takhta Suci kosong.

Konferensi Asia Afrika dalam Kenangan Saksi Hidup, Dunia yang Berubah dan Semangat Melestarikan

Para pemimpin negara-negara Asia dan Afrika menghadiri upacara penandatanganan Monumen Solidaritas Asia Afrika sebagai bagian dari Peringatan Konferensi Asia Afrika 2015 di Bandung, Provinsi Jawa Barat, pada 24 April 2015. (Xinhua/Liu Yun)