Forum Bisnis Indonesia-China Hasilkan Kerja Sama

Forum Bisnis Indonesia-China hasilkan kerja sama senilai 12,6 miliar dolar AS

Harga Emas Menguat Dibayangi Perang Israel-Hamas

Harga emas tetap menguat di tengah gempuran tingginya imbal hasil US Treasury dan kenaikan dolar Amerika Serikat (AS). Konflik di Timur Tengah membuat emas tetap berlari meski ada banyak tekanan dari ekspektasi kenaikan suku bunga.

Netanyahu Dipaksa Katakan "Kami telah gagal"

Apapun yang terjadi kemudian, 'hari penghakiman' akan segera tiba bagi Perdana Menteri Benjamin Netanyahu, setelah mencatatkan rekor kebangkitan politik yang panjang.

Presiden China dan Presiden Chile Gelar Dialog

Menurut Xi, Chile adalah pelopor kerja sama Sabuk dan Jalur Sutra antara China dan Amerika Latin

Cegah Krisis Pangan, BMKG Tingkatkan Literasi Petani

Memitigasi ancaman krisis pangan akibat perubahan iklim dengan cara meningkatkan literasi iklim di kalangan petani melalui Sekolah Lapang Iklim

Taman Arkeologi Leang-leang yang Ramah Disabilitas

Taman Arkeologi Leang-leang merupakan kawasan arkeologis berupa bebatuan dengan dua goa prasejarah di dalamnya, yaitu Leang Pettae dan Leang Petta Kere

Cepat dan Merakyatnya Jembatan Gantung

Hadirnya jembatan gantung akan mempermudah dan memperpendek akses warga masyarakat perdesaan menuju sekolah, pasar, tempat kerja, mengurus administrasi ke kantor

Media Asing Soroti Keputusan MK Terkait Perubahan Batasan Umur Capres Cawapres

Sejumlah media asing menyoroti keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) mengenai perubahan batasan umur Calon Presiden (Capres) dan Cawapres.

Polri Akan Lakukan Pengamanan Antisipasi Teroris Selama Pemilu

"Terorisme juga harus menjadi perhatian serius," kata Listyo Sigit dalam apel gelar pasukan Operasi Mantap Brata 2023-2024

Anies Baswedan, Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke Prabowo Subianto

Bakal calon presiden (capres) usungan Koalisi Perubahan, Anies Baswedan, mengucapkan selamat ulang tahun kepada bakal capres usungan Koalisi Indonesia Maju, Prabowo Subianto, dan mendoakan agar menteri pertahanan itu selalu sehat.

Rencana Daftar Pertama ke KPU, Anies Sebut Tunjukkan Keseriusan Urus Negara

Bakal calon presiden (capres) usungan partai Koalisi Perubahan, Anies Baswedan, mengatakan rencana koalisinya menjadi pendaftar pertama bakal capres ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) menunjukkan keseriusan mereka untuk mengurus negara Indonesia di masa mendatang.

Israel Serang Hizbullah di Lebanon Selatan

Penyataan dari militer Israel menyebutkan pihaknya telah menyerang sasaran militer milik Hizbullah di wilayah Lebanon tanpa penjelasan lebih lanjut.

September 2023, Nilai Ekspor Indonesia Capai US$20,76 Miliar

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia September 2023 mencapai US$20,76 miliar atau turun 5,63 persen dibanding ekspor Agustus 2023

Rupiah Menguat 0,09 Persen Rp15.707 Per Dolar AS

Rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa pagi menguat sebesar 0,09 persen atau 14 poin menjadi Rp15.707 per dolar AS dari sebelumnya Rp15.721 per dolar AS.

Emas Turun 0,37 Persen Efek Konflik Israel-Hamas

Kontrak emas paling aktif untuk pengiriman Desember di divisi Comex New York Mercantile Exchange ditutup turun 7,2 dolar AS atau 0,37 persen menjadi 1.934,3 dolar AS per ons.

MAN 2 Banyumas Raih Medali Emas Kompetisi Riset Internasional

Tim riset MAN 2 Banyumas meraih medali emas untuk katagori Social Science pada the World Youth Invention And Innovation Award, (WYIIA) 2023